Visi dan Misi

Visi

Menjadi Pesantren yang bermutu dan berarti, sebagai pusat pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Agama yang berorientasi pada pengetahuan kontemporer ala Ahlusunnah wal Jamaah.

Misi

  1. Menyelenggarakan pendidikan, pengajaran,  penelitian, dan  Pengabdian kepada Masyarakat dalam kerangka Islamisasi Ilmu Pengetahuan kontemporer dan pengembangan bahasa al-Quran;
  2. Mengembangkan sistem pesantren sebagai basis kehidupan santri dalam rangka mengembangkan berbagai kompetensi yang sesuai dengan tuntutan masyarakat;
  3. Membangun kerjasama dengan berbagai pihak di dalam dan luar negeri dalam rangka mengembangkan Tri dharma pesantren, pengembangan SDM, dan penguatan jaringan kerja.   

Tujuan

  1. Menyelenggarakan pendidikan, pengajaran,  penelitian, dan  Pengabdian kepada Masyarakat dalam kerangka Islamisasi Ilmu Pengetahuan kontemporer dan pengembangan Kajian Al-Quran dan Hadits yang menghasilkan insan yang beriman, berakhlaq mulia, berpengetahuan luas, berpikiran kreatif, menguasai 10 kompetensi dasar yang meliputi problem solvingcritical thinkingcreativitypeople managementcoordinating with othersemotional intelligentjudgement and decision makingservice orientationnegotiation, dan cognitive flexibilityyang mampu mengamalkan ilmunya secara kreatif, inovatif dan profesional, serta sanggup berkompetisi di tingkat nasional maupun internasional.
  2. Menjalin kerjasama dalam berbagai bidang dengan berbagai pihak, baik dalam maupun luar negeri dalam rangka Pengembangan SDM dan penguatan jaringan kerja.